Konsep Kilat

Konsep Kilat

Integrasi Nasional dalam Bingkai Bhinneka Tunggal Ika ⚡️

0%

10
10
00:00 / 08:13
Auto
Kecepatan (1x)
Logo

Bela Negara

"Kalau bela negara adalah jalan hidupku, berarti mencintaimu adalah takdirku" 😜 Ehm! bisa aja. cari tau yuk bela negara yang sesungguhnya. Video ini adalah konsep kilat. Kalo mau lebih pelan belajarnya, bisa cek subbab "Peran Serta Warga Negara dalam Menjaga Persatuan dan Kesatuan Bangsa"

Tentang Bela Negara

(Transkrip dibuat secara otomatis - Klik "Laporkan" jika ada yang tidak sesuai) kita lagi yuk

konsep integrasi nasional dalam bingkai Bhinneka Tunggal Ika

tugas sebelumnya kamu udah belajar nih tentang konsep integrasi nasional

dalam bingkai Bhinneka Tunggal Ika

sekarang kamu akan belajar tentang bela negara

yang terdiri dari pengertian bela negara dan

contoh bela negara

kita mulai dari yang pertama dulu ya yaitu bela negara

bela negara menurut undang-undang Republik Indonesia Nomor 3 Tahun 2002

pasal 9 ayat 1 tentang pertahanan negara adalah sikap dan

perilaku warga negara yang dijiwai oleh kecintaan kepada Negara Kesatuan

Republik Indonesia berdasarkan Pancasila dan

undang-undang dasar negara Republik Indonesia tahun 1945

Masuk/daftar akun dan berlangganan untuk akses konten lengkapnya, ya!

Selanjutnya

Kuis 2 Integrasi Nasional dalam Bingkai Bhinneka Tunggal Ika