Cerita Juara Siswa

Cerita Juara Siswa

Strategi Umum Tes Skolastik (NEW!)

0%

Diremehkan, Aku Berhasil Gapai Mimpiku!

Katanya pinter! Katanya cerdas! Kok belum masuk PTN? Kalian pernah denger orang ngomong gitu ke kalian? Eits! Jangan langsung menyerah. Kharisma juga menerima omongan seperti itu, namun ia mengambil ancang-ancang untuk belari lebih kencang. Sampai akhirnya, Kharisma berhasil diterima di Universitas Indonesia. Apa sih yang Kharisma lakukan untuk mematahkan omongan buruk tentangnya? Yuk, simak cerita juara versi Kharisma!

Tentang Diremehkan, Aku Berhasil Gapai Mimpiku!

(Transkrip dibuat secara otomatis - Klik "Laporkan" jika ada yang tidak sesuai) Banyak teman-teman dan orang lain yang menanyakan kepadaku katanya pintar

katanya

cerdas, Kenapa belum bisa masuk SBMPTN maupun SNMPTN Aku anak

pertama dari dua bersaudara

aku tumbuh dan besar dari keluarga yang sederhana

semua hal merasa sangat cukup

aku sangat dekat dengan orang tuaku terutama Mamah merupakan support

system aku karena dengan Mamah aku bisa cerita semua hal

dan melakukan berbagai hal bareng-bareng tapi saat aku duduk di

kelas 8 Mama aku meninggal dunia

namun aku pernah berjanji

bahwa aku ingin masuk ke perguruan tinggi negeri salah satunya

adalah universitas Indonesia

Masuk/daftar akun dan berlangganan untuk akses konten lengkapnya, ya!

Selanjutnya

Berlari Demi Mewujudkan Mimpi Bapak