
Distribusi Probabilitas Diskrit
3 dikurang 2 sama dengan 1. Sama kayak jumlah probabilitas diskrit yang nilainya sama dengan 1. Coba deh cek videonya! Video ini video konsep kilat. Materi dijelaskan lebih cepat. Kalau mau lebih pelan, cek subbab “Distribusi Probabilitas Diskrit” ya!
Timeline Video
Tentang Distribusi Probabilitas Diskrit
(Transkrip dibuat secara otomatis - Klik "Laporkan" jika ada yang tidak sesuai) Halo kali
ini kita akan belajar distribusi probabilitas diskrit. Nah
yang akan dibahas adalah probabilitas diskrit
tabel distribusi probabilitas diskrit dan
sifat distribusi probabilitas diskrit OK
langsung aja ke probabilitas diskrit
adalah menghitung probabilitas atau peluang suatu variabel acak itu
dinyatakan dalam nilai fungsi x yaitu
FX dengan
fx = PX Capital = X kecil
contohnya nih
misalkan pada pelemparan dua buah koin
variabel acak X menyatakan banyaknya gambar yang muncul
Masuk/daftar akun dan berlangganan untuk akses konten lengkapnya, ya!
Selanjutnya
Kuis 2 Distribusi Binomial