Kunci Determinasi
Kalo nemu hewan atau tumbuhan yang belum pernah ditemui kan suka ngeidentifikasi ya, biasanya dari apa? bentuk tubuh? warnanya? jumlah kaki? Nah di video ini bakal diajarin langkah-langkah buat identifikasi makhluk hidup nih. Simak langsung yuk!
Tentang Kunci Determinasi
(Transkrip dibuat secara otomatis - Klik "Laporkan" jika ada yang tidak sesuai) Halo di video ini kamu akan belajar tentang fungsi kunci
determinasi serta cara mengidentifikasi makhluk hidup menggunakan kunci dikotom
Kamu kan udah belajar nih, kalau makhluk hidup itu diklasifikasikan
lagi jadi lima kingdom yang berbeda berdasarkan ciri-ciri yang mereka
punya
kalau misalnya ada suatu makhluk hidup klasifikasi nya tapi kita
pengen tahu tuh dia itu masuk kelompok takson yang mana
kita
bisa pakai alat yang namanya kunci determinasi
menentukan
fungsi kunci determinasi itu buat ngebantu kita mengidentifikasi dan menentukan
klasifikasi suatu makhluk hidup berdasarkan ciri yang
hanya terdiri atas beberapa poin dan
Masuk/daftar akun dan berlangganan untuk akses konten lengkapnya, ya!
Selanjutnya
Kuis 6 Klasifikasi Makhluk Hidup