Kapasitor

Kapasitor

Listrik Statis ⚡️

0%

Pengisian dan Pengosongan Kapasitor

Di video ini, kalian akan mempelajari tentang perubahan fisis yang terjadi saat pengisian dan pengosongan kapasitor

Timeline Video

Konsep pengisian kapasitor

00:46

Tentang Pengisian dan Pengosongan Kapasitor

(Transkrip dibuat secara otomatis - Klik "Laporkan" jika ada yang tidak sesuai) Fisika bertemu kembali dengan Kak Bila di video kali ini

kita akan membahas konsep pengisian dan pengosongan muatan pada kapasitor

Nah teman-teman masih ingat nggak botol Eden Hotel Raden ini

digunakan oleh Pieter Van Den Berg untuk menyimpan muatan dalam

jumlah yang besar. Nah teman-teman juga sudah tahu nih bahwa

botol Edan ini merupakan kapasitor pertama sekaligus menjadi dasar penelitian

listrik terutama pada proses pengisian dan pengosongan muatan pada kapasitor

dan

teman-teman seiring dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi proses pengisian

dan pengosongan kapasitor bisa dilakukan dengan menghubungkan kapasitor dengan sumber

tegangan pada sebuah rangkaian listrik

teman-teman kita bahas dulu ya proses pengisian muatan pada kapasitor

di sini ada sebuah gambar teman-teman pengisian muatan dimulai saat

Masuk/daftar akun dan berlangganan untuk akses konten lengkapnya, ya!

Selanjutnya

Kuis 5 Kapasitor