Konsep Kilat

Konsep Kilat

Tumbuh Kembang Makhluk Hidup: Hewan⚡️

0%

Tentang video dalam subtopik ini

Konsep Pertumbuhan dan Perkembangan Hewan

Suara yang lebih BERAT... itu termasuk pertumbuhan atau perkembangan ya? Biar yakin jawabannya apa, tonton video ini yuk! Tapi ini video konsep kilat jadi penjelasannya lebih cepat. Kalau mau lebih pelan, cek subbab "Konsep Pertumbuhan dan Perkembangan Hewan"

Fase Embrionik

Trofoblas, blastosol, endoderm, pseudoselom... haduh itu apa sih? Biar paham, cek video ini yuk! Jangan lupa siapin catetan ya, karena banyak istilah baru disini. Terus kalau mau penjelasan lebih pelan, cek subbab "Fase Embrionik" ya..."

Fase Pasca Embrionik

Telur telur ulat ulat kepom... eh tapi dari ulat kok bisa jadi kepompong? Penyebabnya apa? Bisa dicek di video konsep kilat ini ya! Tapi disini materinya akan dijelasin lebih cepat, kalau mau lebih pelan, cek subbab "Faktor Pertumbuhan dan Perkembangan Hewan" 😁

Faktor Pertumbuhan dan Perkembangan Hewan

Kenaikan suhu lingkungan bisa bikin penyu betina lebih banyak daripada jantan loh. Eh tapi kok gitu? Detailnya bisa kamu cek di video konsep kilat ini. Tapi kalau mau penjelasan lebih pelan, bisa cek subbab "Faktor Pertumbuhan dan Perkembangan Hewan" ya.