Konsep Kilat

Konsep Kilat

Kinematika: Gerak Parabola ⚡️

0%

Tentang video dalam subtopik ini

Kecepatan pada Gerak Parabola

Parabola? Itu antena ya? hmm, ga salah sih, tapi yang kita pelajari di sini adalah Gerak Parabola ya! Seperti apa itu? Yuk kita liat! Video ini video konsep kilat. Materi dijelaskan lebih cepat. Kalau mau lebih pelan, cek sub-bab persamaan gerak parabola ya!

Posisi pada Gerak Parabola

Kalo pemain sepak bola lagi umpan lambung, kita bisa ngga ya ngitung posisi bolanya pada waktu tertentu? Temukan jawabannya di sini! Video ini video konsep kilat. Materi dijelaskan lebih cepat. Kalau mau lebih pelan, cek sub-bab persamaan gerak parabola ya!

Aplikasi Persamaan Gerak Parabola

Penasaran sama seberapa tinggi dan jauhnya umpang lambung dari pemain sepak bola? Yuk kita cari tau caranya! Video ini video konsep kilat. Materi dijelaskan lebih cepat. Kalau mau lebih pelan, cek sub-bab jarak maksimum dan tinggi maksimum ya!