Konsep Kilat

Konsep Kilat

Struktur dan Fungsi Tubuh Makhluk Hidup: Sistem Pencernaan Makanan⚡️

0%

Tentang video dalam subtopik ini

Zat Makanan

Tau ga buah alpukat itu kandungan lemaknya tinggi loh. Tapi bahaya ga sih? Liat pembahasannya di video ini ya... Siap-siap, disini bakal ada banyak informasi, jadi jangan lupa catetannya. Oh iya, kalau mau penjelasan lebih pelan, cek subbab "Zat Makanan" ya!

Pencernaan Mekanik dan Kimiawi

Pernah denger nama pepsin? Bukan minuman bersoda ya, tapi enzim pencernaan. Fungsinya buat apa? Cek aja di video konsep kilat ini. Jangan lupa siapin catetan ya, biar makin jago! Kalau mau penjelasan lebih pelan, cek subbab "Pemrosesan dan Pencernaan Makanan".

Organ dan Mekanisme Pencernaan

Bener ga sih kalau di lambung, zat-zat makanan bakal diserap tubuh? Cek jawabannya di video ini yuk! Tapi ini video konsep kilat, penjelasannya lebih cepat. Kalau mau lebih pelan, cek subbab "Saluran dan Kelenjar Pencernaan" ya!

Gangguan pada Sistem Pencernaan

Ada yang suka diare habis minum susu sapi? Bisa jadi punya intoleransi laktosa tuh. Tapi itu apasih? Simak di video ini ya. Disini materi gangguan pencernannya disampaikan lebih cepat, kalau mau lebih pelan, cek subbab "Gangguan pada Sistem Pencernaan" ya!