Konsep Kilat Perpajakan (NEW!)

Konsep Kilat Perpajakan (NEW!)

Kebijakan Moneter, Fiskal, dan APBN APBD

0%

Asas dan Sistem Pemungutan Pajak

Meskipun pajak wajib, pemerintah gabisa sembarangan memungutnya karena sistem yang ngatur! Kayak gimana tuh? Yuk cek video berikut! 👏 Ini video konsep kilat. Materi dijelaskan lebih cepat. Kalau mau lebih pelan, cek subbab Asas dan Sistem Pemungutan Pajak.

Timeline Video

Asas pemungutan pajak menurut Adam Smith

00:04

Quiz tentang Asas pemungutan pajak menurut Adam Smith

02:11

Tentang Asas dan Sistem Pemungutan Pajak

(Transkrip dibuat secara otomatis - Klik "Laporkan" jika ada yang tidak sesuai) Walaupun pajak itu wajib pemerintah nggak bisa seenaknya nih memungut

pajak pada masyarakat

harus ada berbagai pertimbangan pada

video ini kita akan membahas mengenai asas dan sistem pemungutan

pajak yang

dulu ya. Setidaknya ada dua nih yang akan kita pelajari

yaitu asas pemungutan pajak menurut Adam Smith dan

asas pemungutan pajak secara umum

kalau yang menurut Adam Smith itu ada 4 asasnya

asas yang pertama adalah iku lebih atau keadilan

sini Bukan berarti semua orang itu harus bayar pajak dengan

jumlah yang sama ya. Tapi

maksudnya itu harus disesuaikan dengan kemampuan setiap individu

Masuk/daftar akun dan berlangganan untuk akses konten lengkapnya, ya!

Selanjutnya

Kuis 3 Konsep Kilat Perpajakan