Konsep Kilat

Konsep Kilat

Kasus-Kasus Pelanggaran Hak dan Pengingkaran Kewajiban Warga Negara ⚡️

0%

Hak dan Kewajiban Warga Negara dalam Nilai Dasar Pancasila

Saling menghormati antarsesama itu termasuk nilai dasar pada sila keberapa ya? Yuk cari tau jawabannya disini! Video ini adalah konsep kilat tentang Hak dan Kewajiban Warga Negara dalam Nilai Dasar Pancasila. Jangan lupa di catat yaa!!!

Timeline Video

Hak dan Kewajiban Warga Negara dalam Nilai Dasar Pancasila

00:14

Pengertian Nilai Dasar Pancasila

00:33

Tentang Hak dan Kewajiban Warga Negara dalam Nilai Dasar Pancasila

(Transkrip dibuat secara otomatis - Klik "Laporkan" jika ada yang tidak sesuai) Halo ketemu lagi nih sama Kanita

kita lanjut lagi belajarnya ya di video sebelumnya kamu udah

tahu nih tentang makna hak dan kewajiban warga negara

di video kali ini kita akan belajar hak dan kewajiban

warga negara dalam nilai-nilai pancasila.

Nilai Pancasila itu ada kau masih inget gak ada apa

aja

nilai Pancasila itu ada nilai dasar nilai

instrumental dan nilai praksis

Oke sekarang kita bahas nilai dasar dulu ya nilai

dasar itu artinya nilai yang bersifat tetap atau tidak dapat

diubah

nilai dasar ada pada isi 5 sila Pancasila yaitu nilai

Masuk/daftar akun dan berlangganan untuk akses konten lengkapnya, ya!

Selanjutnya

Kuis 2 Kasus-Kasus Pelanggaran Hak dan Pengingkaran Kewajiban Warga Negara