Konsep Kilat

Konsep Kilat

Gejala Alam Biotik dan Abiotik⚡️

0%

Identifikasi Makhluk Hidup

Pernah ga sih kalian ketemu hewan yang belum pernah diliat, terus bingung. Gimana ya ngidentifikasinya? Simak disini yuk! Ini video konsep kilat, materi dijelaskan lebih cepat. Kalau mau lebih pelan, cek subbab Identifikasi Karakteristik Makhluk Hidup ya!

Timeline Video

Definisi identifikasi

01:50

Tentang Identifikasi Makhluk Hidup

(Transkrip dibuat secara otomatis - Klik "Laporkan" jika ada yang tidak sesuai) Halo kali ini kita akan bahas tentang identifikasi makhluk hidup

dengan menggunakan kunci determinasi sederhana

dilanjut juga dengan pembahasan tentang pohon filogenetik ya

Mulai dari cara baca dan juga cara membuatnya

tahapan awal klasifikasi itu adalah identifikasi Nah jadi identifikasi itu

adalah proses untuk nentuin atau mengetahui identitas suatu makhluk hidup

jadi

bisa nih. Kalau kamu nemuin suatu hewan yang belum pernah

kamu buat sebelumnya. Nah, jangan asal bilang itu spesies baru

ya harus kamu identifikasi dulu nih

kita amati tuh ciri yang dimiliki makhluk hidup terus

habis itu kita bandingin dan cocokin sama ciri-ciri makhluk hidup

lain yang mirip-mirip

Masuk/daftar akun dan berlangganan untuk akses konten lengkapnya, ya!

Selanjutnya

Kuis 9 Gejala Alam Biotik dan Abiotik