Organisasi Konferensi Islam (OKI)

Organisasi Konferensi Islam (OKI)

Peran Bangsa Indonesia dalam Perdamaian Dunia ⚡️

0%

Latar Belakang Organisasi Konferensi Islam (OKI) (2)

Video ini menjelaskan latar belakang Organisasi Konferensi Islam (OKI) (2)

Timeline Video

Lahirnya OKI

00:31

Tentang Latar Belakang Organisasi Konferensi Islam (OKI) (2)

(Transkrip dibuat secara otomatis - Klik "Laporkan" jika ada yang tidak sesuai) Halo teman-teman di video sebelumnya kita sudah membahas nih bahwa

organisasi konferensi Islam akibat adanya peristiwa pembakaran di masjid al-aqsa

oleh Denis Michael Rohan

setelah itu negara-negara dengan penduduk mayoritas muslim di dunia Tentu

saja tidak tinggal diam apa

ya yang mereka lakukan setelah pembakaran masjid al-aqsa tersebut

teman-teman pada 25 September 1969 para pemimpin sejumlah Negara Islam

mengadakan Konferensi Tingkat Tinggi atau KTT Islam di rabat Maroko

setelah itu terbentuklah organisasi konferensi Islam

organisasi ini lahir sebagai reaksi negara-negara Islam atas pembakaran masjid

al-aqsa oleh Dennis Michael Rohan

lalu Oki memiliki beberapa tujuan Ya teman-teman

seperti meningkatkan solidaritas

Masuk/daftar akun dan berlangganan untuk akses konten lengkapnya, ya!

Selanjutnya

Kuis 2 Organisasi Konferensi Islam (OKI)