Katabolisme Glukosa Non-Oksigen

Katabolisme Glukosa Non-Oksigen

Katabolisme ⚡️

0%

Perbandingan Respirasi Aerob, Anaerob, dan Fermentasi

video ini tentang perbandingan respirasi aerob, respirasi anaerob dan fermentasi

Timeline Video

katabolisme karbohidrat

00:10

perbandingan respirasi aerob, respirasi anaerob dan fermentasi

02:20

Tentang Perbandingan Respirasi Aerob, Anaerob, dan Fermentasi

(Transkrip dibuat secara otomatis - Klik "Laporkan" jika ada yang tidak sesuai) berjumpa kembali dengan Kaif ya

Nah teman-teman seperti yang kita ketahui nih bahwa katabolisme karbohidrat

itu melibatkan tiga jalur pembebasan energi di mana yang satunya

itu termasuk ke dalam katabolisme glukosa dengan oksigen dan 2

jam ternyata termasuk ke dalam katabolisme glukosa tanpa oksigen Oke

jadi ke 3 jalur tersebut adalah respirasi aerob respirasi

Anaerob dan juga fermentasi

kalian masih ingatkah waktu kita membahas respirasi aerob respirasi aerob

itu terjadi melalui empat tahapan cara tulis ya biar enggak

lupa ya itu ada glikolisis

selanjutnya dekarboksilasi oksidatif atau kita singkat dengan

lalu siklus Krebs

dan terakhir adalah fosforilasi oksidatif

Masuk/daftar akun dan berlangganan untuk akses konten lengkapnya, ya!

Selanjutnya

Kuis 6 Katabolisme Glukosa non-Oksigen