Konsep Kilat

Konsep Kilat

Ilmu Kimia dan Ruang Lingkupnya ⚡️

0%

Wujud Materi

Perubahan wujud padat menjadi gas namanya menyublim atau mengkristal ya? Lalu,kapur barus kalo dibiarin aja kok lama-lama habis? Cari tahu di video konsep kilat ini, materinya dijelasin lebih cepat. Mau lebih pelan, tonton subtopik "Materi dan Klasifikasinya".

Timeline Video

Wujud materi

00:20

Wujud padat

00:49

Tentang Wujud Materi

(Transkrip dibuat secara otomatis - Klik "Laporkan" jika ada yang tidak sesuai) Kembali lagi nih sama Kak Nina

pada video ini kita akan belajar tentang wujud materi

perubahan wujud materi dan juga pengaruh wujud materi terhadap sifat

fisis suatu materi

yang beda-beda ada yang kayak air padat berisi dan juga

kristal logam besi ini dan ada juga yang bentuknya gas

saya udara.

Nah bentuk materi itu disebut dengan wujud

ada wujud cair dan wujud zat

wujud materi ini adalah jarak antar partikel yang menyusun materinya

kita bahas yang padat dulu ya

Pada wujud padat partikel-partikel yang menyusun materi itu tersusun rapat

jarak antar partikelnya hampir tidak ada

Masuk/daftar akun dan berlangganan untuk akses konten lengkapnya, ya!

Selanjutnya

Kuis 3 Ilmu Kimia dan Ruang Lingkupnya